Translate

Rabu, 27 Maret 2013

Samsung Galaxy S4 vs. Galaxy S3

Jumat, 15 Maret 2013

 
Setelah kesuksesannya dalam menjual brand Samsung Galaxy S3 (SaGa S3) ke seluruh dunia, sekarang mereka mempunyai teknologi terbaru. Dimana mereka sudah membenamkan teknologi pergerakan mata, dalam generasi terbarunya, Samsung Galaxy S4 (SaGa S4), jika masih penasaran dalam perbandingan keduanya, bisa langsung cek ulasan kita dibawah.

Ukuran :


Dengan ukuran yang hampir tidak jauh berbeda, Samsung Galaxy S4 jauh lebih tipis, jika dibandingkan dengan saudara tuanya.

Berat :
Begitu juga dengan berat Samsung Galaxy S4, memangkas 3gram dari berat Samsung Galaxy S3

Layar :
Meskipun panjang Samsung Galaxy S4 berbeda 1mm lebih pendek dari Samsung Galaxy S3, kenyataannya sungguh berbeda dengan layar yang disajikan diantara keduanya, Samsung Galaxy S4 memiliki layar 5" sedangkan S3, selisih 0,2", yaitu 4,8" dengan PPI S4 441 pixels/inch sedangkan S3 hanya 306 pixels/inch

Processor :

Processor yang disematkan sudah sangat mumpuni, untuk mengalokasikan Game dan jejaring sosial saat ini.

RAM :
Hampir tidak ada perubahan dari sisi spesifikasi memory.

Memory :
Mengacu dari sisi kebutuhan masyarakat sekarang ini, kapasitas memory yang mereka butuhkan masih dibilang tidak ada perubahan yang signifikan.

Wireless :
Untuk teknology nirkabelnya, keduanya sudah mengusung teknology masa depan, yaitu LTE, dan teknology terkini yaitu HSPA+

Battery :
Layar yang besar, dengan processor yang memiliki spesifikasi yang tinggi, akan menyedot kapasitas battery, sehingga untuk S4 disematkan battery dengan kapasitas 2,600mAh.

Kamera :

Kebutuhan saat ini yang masih bercokol diarea jejaring sosial dengan mengupdate gambar, untuk sekedar agar followers mengetahui kejadian yang dilakukan sekarang ini. Oleh karena kebutuhan akan kamera masih sangat tinggi, mereka mengupgrade S4 dengan 13MP rear dan 2MP front.

Kesimpulan :

Hadirnya Galaxy S4 apakah merupakan sudah sangat mengungguli generasi sebelumnya, jawabannya, tidak. Seperti halnya pesaing terbesarnya, yaitu Apple S series, hampir secara keseluruhan masih tidak jauh berbeda dari generasi sebelumnya, hanya mengadaptasi kebutuhan saat ini dengan mengupgrade beberapa komponen saja.

Jika saat ini, anda sudah memiliki S3, atau apple 4S, nikmati saja, gadget anda, karena sampai detik ini, gadget tersebut masih diatas angin.

Terimakasih banyak atas kunjungan anda. Salam Jepit.

Sumber : http://www.gizmag.com/galaxy-s3-vs-galaxy-s4-specs-comparison/26667/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.